PERANCANGAN WEBSITE DASHBOARD VISUALISASI DATA TERINTEGRASI GOOGLE ANALYTICS UNTUK PT. KAWAN LAMA SEJAHTERA
Abstrak
PT. Kawan Lama Sejahtera merupakan salah satu perusahaan besar yang membawahi kelompok unit bisnis multisektor yang masing-masing bergerak dalam enam pilar bisnis yaitu komersial dan industrial, konsumen retail, makanan dan minuman, properti dan industri perhotelan, teknologi komersil, serta manufaktur dan teknik. Dalam memasarkan produknya melalui website e-commerce milik Kawan Lama Group tentunya membutuhkan data analisa dari traffic atau website untuk keperluan digital marketing. Pada saat, ini Kawan Lama Group masih menggunakan pengambilan data dan memantau traffic pengunjung yang melalui Google Analytics dan membutuhkan waktu cukup lama dalam pengambilan datanya. Pada umumnya tidak semua pengguna Google Analytics cukup paham dalam mendesain atau merancang dashboard Google Analytics yang sesuai dengan kebutuhan untuk keperluan analisa bisnis serta monitoring dan juga membutuhkan waktu yang agak lama untuk melihat data analisa satu per satu website milik PT. Kawan Lama Sejahtera. Dengan adanya permasalahan tersebut penulis berupaya memberikan solusi dengan membuat dan mengembangkan website dashboard web analitik yang terintegrasi dengan Google Analytics. Agar dalam hal melihat atau menampilkan data yang diperlukan menjadi lebih efisien dan efektif. Tampilan yang mudah dimengerti dan hanya menampilkan data yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk keperluan analisa traffic website e-commerce.
##plugins.generic.usageStats.downloads##
Referensi
[2] Young GW, Kitchin R. Creating design guidelines for building city dashboards from a user’s perspectives. Int J Hum-Comput Stud. 2020 Aug;140:102429.
[3] Apriani D, Aan M, Saputra WE. Data Visualization Using Google Data Studio. Int J Cyber IT Serv Manag. 2022 Jan 14;2(1):11–9.
[4] Snipes G. Google Data Studio. J Librariansh Sch Commun [Internet]. 2018 Feb 27 [cited 2023 Mar 24];6(1). Available from: https://www.iastatedigitalpress.com/jlsc/article/id/12800/
[5] Rabiei R, Almasi S. Requirements and challenges of hospital dashboards: a systematic literature review. BMC Med Inform Decis Mak. 2022 Nov 8;22(1):287.
[6] Vázquez-Ingelmo A, García-Peñalvo FJ, Therón R, Conde MÁ. Representing Data Visualization Goals and Tasks through Meta-Modeling to Tailor Information Dashboards. Appl Sci. 2020 Mar 27;10(7):2306.
[7] Valle N, Antonenko P, Valle D, Sommer M, Huggins-Manley AC, Dawson K, et al. Predict or describe? How learning analytics dashboard design influences motivation and statistics anxiety in an online statistics course. Educ Technol Res Dev. 2021 Jun;69(3):1405–31.
[8] Akbar R, Octaviany M. Perancangan Visualisasi Dashboard dan Clustering dengan Menerapkan Business Intelligence pada Dinas DPMPTSP Kabupaten Dharmasraya. J Edukasi Dan Penelit Inform JEPIN. 2021 Dec 17;7(3):340.
[9] Rafrisah FD. Information Visualization Application Design By Descriptive Statistical Method. 2023;10(1).
[10] Susnjak T, Ramaswami GS, Mathrani A. Learning analytics dashboard: a tool for providing actionable insights to learners. Int J Educ Technol High Educ. 2022 Dec;19(1):12.
[11] Wibiwo AP, Putra FW. Perancangan Visualisasi “Driver Machine Interface Display” pada Kereta Api berbasis ATO/ATP menggunakan Aplikasi Visual Studio. J Teknol Terpadu. 2021 Jul 16;7(1):45–50.
[12] Lengkong HN, Sinsuw AAE, Lumenta ASM. Perancangan Penunjuk Rute Pada Kendaraan Pribadi Menggunakan Aplikasi Mobile GIS Berbasis Android Yang Terintegrasi Pada Google Maps. 2015;
[13] Setiadi AWB, Halim S. Perancangan Dashboard TX Compliance pada PT X sebagai Sarana Monitoring Persiapan Menuju Industri 4.0. 2022;10(2).
[14] Chongwatpol J. Operationalizing Design Thinking in Business Intelligence and Analytics Projects. Decis Sci J Innov Educ. 2020 Jul;18(3):409–34.
[15] Saputra M, Rufai A. Analisis Popularitas Website untuk Meningkatkan Business Intelligence Menggunakan Similar Web. 2018;
[16] Bifakhlina F, Wijaya F. Penggunaan Tableau Server Sebagai Manajemen Visualisasi Data Di Kapanlagi Youniverse. Al- Ma’arif: Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi Islam. 2022;1(2).